TAP MANAJEMEN

TAP MANAJEMEN

BUKU KUMPULAN SOAL TAP MANAJEMEN dan PEMBAHASANNYA

KATA PENGANTAR

Dengan mengucapkan rasa syukur kepada Allah SWT, kami dapat menyelesaikan penyusunan buku Kumpulan Soal Naskah Ujian Tugas Akhir Program – Program Studi Manajemen dan Pembahasannya untuk dapat dipergunakan sebagai bahan belajar dalam menempuh ujian TAP Manajemen pada Fakultas Ekonomi Program Studi Manajemen di Universitas Terbuka.

Buku ini merupakan rangkaian dari beberapa buku yang pernah diterbitkan oleh Fakultas Ekonomi – Universitas Terbuka yang berisikan bimbingan bagi mahasiswa dalam mengerjakan TAP dengan baik dan membahas Soal-soal ujian yang pernah diujikan. Dan dari Buku Pembahasan Soal Ujian TAP Manajemen yang di susun oleh Ikatan Alumni Universitas Terbuka-Jakarta juga berisikan pembahasan soal-soal ujian.

Disamping itu buku ini juga dilengkapi dengan Acuan Materi dan Materi Tutorial Online yang didownload dari situs http://www.ut.ac.id serta soal-soal ujian TAP (Tugas Akhir Program) dan UKT (Ujian Komprehensif Tertulis) Program Studi Manajemen yang pernah diujikan sehingga mahasiswa dapat mendalami tentang model soal yang pernah diujikan dan menjadikan buku ini sebagai pedoman untuk memahami dan mempersiapkan materi dalam menghadapi ujian TUGAS AKHIR PROGRAM (TAP) Manajemen. Sehingga melalui buku ini diharapkan para mahasiswa dapat mempersiapkan secara optimal dalam menempuh ujian TAP –  Program Studi Manajemen di Universitas Terbuka.

Kami menyadari bahwa buku ini jauh dari sempurna, untuk itu segala masukan saran dan kritik akan kami terima dengan senang hati demi penyempurnaannya. Apabila ada pertanyaan, saran dan kritik untuk perbaikan buku ini silakan email ke jetriwiyanto@yahoo.co.id dan ikatanalumniut.21@gmail.com.

Akhirnya kami mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang telah membantu  dalam menyelesaikan penyusunan buku ini. Kami  mengucapkan terima kasih kepada Pimpinan dan staf Fakultas Ekonomi – Program Studi Manajemen Universitas Terbuka, Kepala UPBJJ-UT Jakarta, Ketua IKA UT – Pusat, Ketua IKA UT – Jakarta serta teman-teman mahasiswa dan alumni, khususnya kepada Lina Marlina, S.Mn., Yanuar Kuswandi, S.Mn, Padang Sudarmo, S.Sos, Ningsih, S.Mn, Rizald Th Simbawa, S.Mn., Irjon Hasibuan, S.Mn.,Roy Mahendrajaya Gautama, S.Mn, Yasir Arafat, S.Mn, Lily Arifin, Dedy Isnandar yang telah memberikan soal dan jawaban  serta telah mendorong penyelesaian buku ini.

Jakarta, Desember 2011

Penyusun

J Triwiyanto,S.E.

 

DAFTAR ISI BUKU TAP MANAJEMEN

BAB I : ACUAN MATERI DAN MATERI TUTORIAL ONLINE

Acuan Materi TAP Program Studi Manajemen                                                      

Materi Tutorial Online TAP Manajemen 2011                                                  

SOAL-SOAL TAP MANAJEMEN

Soal Ujian TAP 2011.2 (Soal Kasus: “PT. Mahabarata, Tbk.”)

Soal Ujian TAP 2011.1 (Soal Kasus: “PT. Merah Delima”)

Soal Ujian TAP 2010.2 (Soal Kasus: “PT. Mad Max”)

Soal Ujian TAP 2010.1 (Soal Kasus: “PT. Uniclean”) & Jawaban

Soal Ujian TAP 2009.2 (Soal Kasus: “PT. Elang Perkasa”) & Jawaban                    

      Soal Ujian TAP 2009.1 (Soal Kasus: ”PT. Sandang Prima”)                          

Soal Ujian TAP 2008.2 (Soal Kasus :”PT. Minnrotech”) & Jawaban                       

      Soal Ujian TAP 2008.1 (Soal Kasus :”PT. Sonya Indonesia”)                                  

      Soal Ujian TAP 2007.2 (Soal Kasus :”PT. Cahaya Elektric”)            

      Soal Ujian TAP 2007.1 (Soal Kasus :”PT. Karya Makmur”) & Jawaban                  

Soal Ujian TAP 2006.2 (Soal Kasus :”PT. Pesona Indonesia) & Jawaban 

 

BAB II : KUMPULAN BUKU SOAL UJIAN MANAJEMEN

BUKU 1 : BUKU PEMBAHASAN SOAL UJIAN TAP MANAJEMEN – IKA UT JAKARTA (2006)

1.      TAP 2006.1 (Soal Kasus :”PT. Daksa Electronic Corporation) & Jawaban  

2.      TAP 2005.2 (Soal Kasus :”PT. TOP Corp.”) dan Jawaban                           

3.      TAP 2004.1 (Soal Kasus :”PT. Sugriwo Toys”) dan Jawaban                                  

 

BUKU 2 : BUKU SOAL JAWAB TUGAS AKHIR PROGRAM (TAP) PROGRAM STUDI

MANAJEMEN – Fakultas Ekonomi Universitas Terbuka (2005)

1.      TAP 2005.1 (Soal Kasus :”Family Karaoke”) dan Jawaban                            

2.      TAP 2004.2 (Soal Kasus :”PT. Nenacom”) dan Jawaban                                            

3.      TAP 2003.2 (Soal Kasus :”Mulia Jaya”) dan Jawaban                                               

 

BUKU 3 : BUKU LATIHAN UKT (Ujian Komprehensif Tertulis) PROGRAM STUDI  MANAJEMAN – Fakultas Ekonomi Universitas Terbuka (2003)

1.      UKT 2001.2 (Perusahaan Tas Wanita “TULIP”) dan Jawaban                                   

2.      UKT 2003.1 (Perusahaan Roti “KOU BOO CHAN”) dan Jawaban              

 

BAB III : SOAL-SOAL UJIAN TAP / UKT PROGRAM STUDI MANAJEMEN (Th. 2002 dan 2004)

1. UKT 2002.2 (Perusahaan “Bedak Supracyn”)                                                   

2. UKT 2002.1 (Perusahaan Tikar Plastik “PT. Sinar Jaya”)                                

3. TAP 2004.1 (Soal Kasus “PT. ALADIN”)                                                             

4. UKT 2002.2 (Gejolak Industri Semen di Indonesia)                                          

5. UKT 2002.1 (Soal Kasus “PT. Makmur Sentosa”)                              

         

DAFTAR PUSTAKA

Untuk mendapatkan buku Kumpulan Soal TAP MANAJEMEN, silakan hubungi di email : jetriwiyanto@yahoo.co.id dan ikatanalumniut.21@gmail.com ; hp 021-70212669

Komentar
  1. Rudy Laduna berkata:

    Saya memiliki beberapa penyelesaian soal TAP Manajemen, mohon info bagaimana cara memposting ke alamat ini.
    Terima kasih

    Rudy Laduna
    014998745
    Mahasiswa Program Studi Akuntansi
    UT UPBJJ Ternate

  2. Dimas berkata:

    Saya tertarik untuk memesan. Harganya brapa pak?

Tinggalkan Balasan ke Rudy Laduna Batalkan balasan